Desa Bener, yang terletak di Kecamatan Majenang, Kabupaten Cilacap, merupakan desa yang kaya akan potensi budaya dan pariwisata. Untuk meningkatkan perekonomian dan memperkuat identitas budaya serta pariwisata Desa Bener, Pemerintah Desa Bener mengajak seluruh warga Desa Bener untuk mengembangkan produk lokal dalam UMKM. Pengertian UMKM dan...
