Masalah stunting merupakan salah satu isu kesehatan yang sedang menjadi perhatian serius di Desa Bener, Kecamatan Majenang, Kabupaten Cilacap. Stunting adalah kondisi gagal tumbuh pada anak yang ditandai dengan pertumbuhan fisik dan perkembangan yang terhambat. Stunting dapat mempengaruhi kemampuan anak dalam belajar, bekerja, dan berkontribusi...