Mengatasi Stunting menjadi salah satu prioritas bagi Pemerintah Desa Bener, Kecamatan Majenang, Kabupaten Cilacap. Stunting adalah kondisi gagal tumbuh pada anak yang dapat berdampak buruk pada masa depannya. Untuk mengedukasi warga Desa Bener mengenai pentingnya pencegahan stunting, berikut ini adalah faktor-faktor yang perlu diperhatikan....